Apr 13, 2017
APAKAH KHASIAT DAN KEBAIKAN BUAH ANGGUR (Vitis Vinifera) PADA WAJAH?
Haaa..Siapa yang suka makan buah anggur sila angkat tangan..:)
Buah anggur atau Vitis vinifera adalah jenis buah yang cukup mempunyai banyak manfaat. Manfaat anggur dapat membantu fungsi ginjal, membersihkan hati, membantu membentuk darah, mencegah konstipasi dan menurukan kolesterol.
Berbagai kandungan anggur melengkapi segala manfaat anggur di dalamnnya. Biji anggur memiliki kandungan Mineral, Zeng, dan Mangan yang bermanfaat untuk tubuh. Buah anggur kaya akan vitamin K, C, B1, B6, antioksidan dan fitonutrien yang dapat membantu menyembuhkan banyak penyakit. Mengonsumsi buah anggur berupa jus atau di makan langsung akan menyihatkan tubuh anda.
Manfaat Buah Anggur Untuk Kecantikan.
=================================
1- Mencerahkan Kulit Wajah
Kupas 1 – 2 anggur dan remas dengan tangan. Campurkan 2 tetes madu dan oleskan campuran anggur dan madu pada wajah anda, diamkan selama 15 menit, lalu bilas dengan air bersih.
2-Menghilangkan Jerawat
Iris buah anggur menjadi 2 bagian, lalu oleskan pada wajah dan diamkan selama 30 menit. Ketika sudah sedikit mengering dan lembap, lakukan pijatan pada wajah secara beraturan. Lakukan minimal tiga kali dalam seminggu maka sel kulit mati pada wajah akan terangkat bersama masker tersebut setelah di bilas.
Ketika membuat jus anggur ada baiknya tidak mencampurkan air dan gula, karena anggur memiliki rasa manis yang cukup sehingga tanpa gula pun terasa manis dan lebih berkhasiat.
KORANG NAK TAHU PRODUK APA YANG BOLEH BANTU KORANG MASALAH JERAWAT, JERAGAT DAN KUSAM?
Apa tunggu lagi? BUAT KEPUTUSAN SEKARANG!JANGAN TUNGGU SAMPAI ESOK..Tempah sekarang!
.
Nak saya bantu anda dan pikat semula hati En Suami? Anda wassap je ke :
.
013 - 684 2222
013 - 684 2222
013 - 684 2222